Overview:
Pada kali ini kita akan membuat public subnet dan jumpbox/bastion host pada VPC yang sebelumnya sudah dibuat pada tulisan berikut.
Adapun langkah-langkah yang akan kita lakukan adalah sebagai berikut:
Membuat internet gateway
Membuat route table
Konfigurasi route table
Konfigurasi subnet
Membuat jumpbox
Bersihkan sumber daya
Prasyarat:
Akun AWS
VPC dan subnet (sebelumnya bisa lihat disini)
Langkah-langkah:
Membuat internet gateway
Buat internet gateway
Buka VPC
Klik Internet Gateways
Create internet gateway
Isi data
Attach internet gateway ke VPC
Klik Action
Attach to vpc
Pilih VPC yang sudah dibuat sebelumnya
Attach internet gateway
Membuat route table
Buat route table
Klik route tables
Create route table
Isi name
name = aha-vpc1-rt-web
Asosiasi web subnet kedalam route tabel
Selanjutnya yaitu mengasosiasikan web subnet sn-web-A, sn-web-B, sn-webC kedalam route tabel.
Pada tab subnet assosiations
Klik edit subnet associations
Pilih sn-web-A, sn-web-B, sn-web-C
Save associations
Konfigurasi route table
Menambahkan untuk 2 default route pada IPv4 dan IPv6
Tambahkan 2 default route untuk IPv4 dan IPv6
Pada route aha-vpc1-web,
Klik edit routes
Klik add route
Destination: 0.0.0.0/0
Target: internet gateway aha-vpc1-igw
Klik add route
Destination= ::/0
Target: internet gateway aha-vpc1-igw
Save changes
Perhatikan detail routes
Konfigurasi subnet
Aktifkan auto-add IPv4 pada subnet web A,B,C
Pada menu Subnets
Klik sn-web-A
Actions
Edit subnet setting
Enable auto-assign ipv4 address
Save
Lakukan hal yang sama sampai sn-subnet-C.
Membuat Jumpbox
Buat instance jumpbox menggunakan subnet sn-web-A
Ke service EC2
Launch Instance
Lihat detail instance
Verifikasi dengan masuk kedalam instance
Bersihkan Sumber Daya
Terminate instance yang sudah dibuat sebelumnya.
Thanks.
Code:
https://github.com/ahakimx/terraform-aws
Referensi: